Nekat Melintas H-2 Tahun 2024 Dari Kota Touris Parapat , Sejumlah Truk Kayu Dikandangkan Sat Lantas Polres Simalungun

    Nekat Melintas H-2 Tahun 2024 Dari Kota Touris Parapat , Sejumlah Truk Kayu Dikandangkan Sat Lantas Polres Simalungun

    SIMALUNGUN-Nekat melintasi Kota Touris Parapat dua hari menjelang pergantian Tahun 2023 ke 2024, sejumlah truk bermuatan kayu pinus gelondongan yang datang dari arah Kabupaten Toba dikandangkan di Simpang palang, Jumat (29/12/2023)

    "Ke-lima truk kayu dan sejumlah truk angkutan barang yang dikandangkan lantaran tidak menaati peraturan larangan pembatasan angkutan barang, ”ujar Kasat Lantas Polres Simalungun melalui KBO Satlantas Simalungun IPDA Arwansyah

    IPDA Arwansyah juga menjelaskan, bahwa penghentian truk bermuatan kayu pinus gelondongan dan truk-truk angkutan barang ini, mengacu aturan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terkait pembatasan angkutan barang selama angkutan Nataru 2023-2024

    Penindakan truk-truk bermuatan berat ini dilakukan guna mencegah kemacetan. Sebab, kendaraan yang tidak membawa kebutuhan pokok bila tetap memaksa melintas bisa berpotensi menimbulkan kemacetan di jalan

    "Kalau truk bawa kayu ngak boleh melintas selama Nataru, bikin padat dan bikin macet, jadi semua truk kayu yang melintas disingan hari akan kita kandangkan sementara waktu, Tapi kalau logistik boleh lewat enggak ada masalah, ”kata IPDA Arwansyah

    Ia juga menjelaskan, Penindakan truk-truk bermuatan berat ini merupakan untuk memberikan kenyamanan, keamanan, keselamatan, ketertiban, serta kelancaran lalu lintas kepada wisatawan dan para pemudik yang melintasi Jalan Lintas Sumatera menuju Kota Touris Parapat dan sebaliknya

    Selain itu, Jajaran Polres Simalungun juga berkomitmen dalam menciptakan kondisi yang aman dan lancar di jalan-jalan sehingga semua pengguna jalan bisa merasa nyaman dan terhindar dari kemacetan selama angkutan Nataru. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Usai Lakukan Parbaikan, KMP Tao Toba I Kembali...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mobdis Diganti Plat Hitam dan Terparkir Dekat Hotel, APH Diminta Panggil Camat Berastagi
    Pastikan Standar Keselamatan Terpenuhi Nataru 2024-2025, ASDP Danau Toba Gelar Top Drill Penanganan Orang Jatuh
    WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Semprot Tanaman Jagung
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, ASDP Nyatakan Kesiapannya Hadipi Lonjakan Kendaraan ke Samosir
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Semprot Tanaman Jagung
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, ASDP Nyatakan Kesiapannya Hadipi Lonjakan Kendaraan ke Samosir
    Warga Soroti Tambang Pasir Ilegal di Desa Sukaraja, Polres Batu-bara Kemana?
    KPU Sumut Rampungkan Rekapitulasi Suara Pilgub 2024: Bobby Nasution-Surya Unggul Telak
    Bahayakan Pengguna Jalan Hingga Bocorkan PAD, Billboard Diduga Tanpa Izin Menjamur di Deliserdang
    Viktor Silaen Minta Dinas Bina Marga Provinsi Sumut Serius Awasi Pembangunan Jalan di Simalungun
    Nimrot Sihotang Laksanakan Apel Penyematan Tanda Kenaikan Pangkat Pegawai
    KMP Jurung-Jurung Berlayar ke Water Front City Pangururan Disambut Bupati dan Wakil Bupati Samosir
    Diduga Terjadi Tindak Pidana Korupsi Dana Desa Pengadaan Bibit Pohon Tahun 2023, DPP Sumatera Transportasi Datangi Kejaksaan Tinggi Sumut

    Ikuti Kami