H+2 Lebaran 2024, Volume Kendaraan Menuju Kota Touris Parapat Padat, Rekayasa Arus Lalulintas Akan Segera Diberlakukan

    H+2 Lebaran 2024, Volume Kendaraan Menuju Kota Touris Parapat Padat, Rekayasa Arus Lalulintas Akan Segera Diberlakukan
    Kabag Ops Kompol R. Hutagalung ketika melakukan pengaturan arus lalu lintas di depan pantai bebas Parapat

    SIMALUNGUN-H+2 Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijdrah 2024, Volume Kendaraan menuju Kota Touris Parapat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon Kabupaten Simalungun mulai padat sejak pagi

    Amatan Jurnalis Indonesiasatu.co.id, Jumat 12 April 2024 sekitar jam 09:00 Wib tampak ratusan kendaraan roda empat dan dua memenuhi jalan lintas Sumatera (Jalinsum) Sibaganding-Parapat dan tampak terlihat jajaran Kepolisian resort Simalungun melakukan pengaturan arus lalu lintas.

    Kapolsek Parapat AKP Jonni Silalahi, SH kepada wartawan jurnalis Indonesiasatu.co.id mengatakan, Situasi arus lalu lintas sejak pukul 08 terjadi peningkatan yang signifikan, akan tetapi hingga saat ini arus lalu lintas masih terkendali.

    "Namun jika peningkatan volume kendaraan terus meningkat, rekayasa arus lalu lintas akan segera diberlakukan untuk mengantisipasi kemacetan arus lalulintas (Lalin) di Jalan Utama Sisingamangaraja Parapat, "ujar Kapolsek Parapat AKP Jonni Silalahi

    Kapolsek Parapat AKP Jonni Silalahi, SH juga  mengimbau kepada pengguna jalan agar tetap menjaga keselamatan dalam berkendaraan dan diminta untuk senantiasa mengutamakan keselamatan dari pada kecepatan. Ingat keluarga menunggu dirumah, "ungkapnya. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Hingga Hari H Lebaran 2024, ASDP Danau Toba...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Posko Nataru 2024-2025 Resmi Dibuka, KSOPP Pastikan Kesiapan Layanan Pelabuhan di KSPN Danau Toba
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Bisnis Berbasis Komunitas: Mengelola Risiko, Meningkatkan Skalabilitas, dan Membangun Mental Wirausaha
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, ASDP Nyatakan Kesiapannya Hadipi Lonjakan Kendaraan ke Samosir
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    Pimpin Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, Pemerintah Samosir Harapkan Kerjasama yang Baik Antar Pemangku Kepentingan
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, ASDP Nyatakan Kesiapannya Hadipi Lonjakan Kendaraan ke Samosir
    Warga Soroti Tambang Pasir Ilegal di Desa Sukaraja, Polres Batu-bara Kemana?
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    Bahayakan Pengguna Jalan Hingga Bocorkan PAD, Billboard Diduga Tanpa Izin Menjamur di Deliserdang
    Viktor Silaen Minta Dinas Bina Marga Provinsi Sumut Serius Awasi Pembangunan Jalan di Simalungun
    Nimrot Sihotang Laksanakan Apel Penyematan Tanda Kenaikan Pangkat Pegawai
    KMP Jurung-Jurung Berlayar ke Water Front City Pangururan Disambut Bupati dan Wakil Bupati Samosir
    Diduga Terjadi Tindak Pidana Korupsi Dana Desa Pengadaan Bibit Pohon Tahun 2023, DPP Sumatera Transportasi Datangi Kejaksaan Tinggi Sumut

    Ikuti Kami